TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Aktor Deva Mahenra berperan sebagai atlet basket penderita gagal jantung bernama Radin dalam film barunya, berjudul dancing in the rain.
Hal itu terungkap dalam pemutaran film tersebut di bioskop, Jalan Asia Afrika, Jakarta Selatan, Kamis (11/10/2018).
Baca: Eks Alumni 212 Berencana Pulangkan Rizieq Syihab dari Arab Saudi
Dikisahkan dalam film yang rencanannya tayang pada 18 Oktober 2018 tersebut, Radin memiliki dua orang teman setia, satu di antaranya menderita gangguan psikis, autis.
Dalam film itu, lelaki kelahiran Makassar, 28 tahun lalu itu mengaku tak mengalami banyak kendala dalam berakting, maupun membangun chemistry antara dirinya dan para pemain lainnya.
"Saya sama eyang Christine Hakim, Bunga Zainal, dan Dimas Anggara bangun chemistry tuh kita reading bareng, bercanda-bercanda aja," kata Deva.
Baca: McDonalds Australia Dituduh Lakukan Diskriminasi Terhadap Pekerja Lebih Tua
Sebagaimana diketahui, film dancing in the rain berkisah tentang persahabatan antara penderita autis, penderita meningitis, dan penderita jantung.(*)
baca dong http://www.tribunnews.com/seleb/2018/10/13/film-dancing-in-the-rain-kisah-persahabatan-pengidap-autis-meningitis-dan-jantungBagikan Berita Ini
0 Response to "Film Dancing In The Rain Kisah Persahabatan Pengidap Autis ..."
Posting Komentar