Search

Inilah Alasan Kenapa Film Wiro Sableng Ambil Setting Abad ke-16

(TribunTravel.com/Sinta Agustina)

TRIBUNTRAVEL.COM - Film Wiro Sableng yang diadaptasi dari novel seri karya Bastian Tito resmi dirilis, Kamis (30/8/2018).

Produser film Wiro Sableng, Sheila Timothy memakai budaya Indonesia yang dicerminkan dalam properti yang dipakai cast.

"Budayanya itu bener-bener campuran (budaya, red) Indonesia," ujar perempuan yang akrab disapa Lala itu, di kantor Tribunnews Solo, Minggu (2/9/2018).

Baca: Marsha Timothy Ngaku Sulit Ganti Kostum Saat Syuting Film Wiro Sableng


Lala Timothy, Marsha Timothy, dan Sherina Munaf.
Lala Timothy, Marsha Timothy, dan Sherina Munaf. (TRIBUNTRAVEL.COM/SINTA AGUSTINA)

Misal untuk kostum yang dipakai Wiro Sableng, ternyata terinspirasi dari baju orang Baduy.

"Bajunya Wiro (Sableng, red) itu inspirasinya dari baju Baduy," kata Vino G Bastian.

Baca: Film Wiro Sableng yang Diadaptasi dari Novel Karya Bastian Tito Berbasis Budaya Nusantara

Bahkan, pemeran tokoh Wiro Sableng itu memuji pakaian khas orang Baduy.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Let's block ads! (Why?)

baca dong http://www.tribunnews.com/seleb/2018/09/03/inilah-alasan-kenapa-film-wiro-sableng-ambil-setting-abad-ke-16

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Inilah Alasan Kenapa Film Wiro Sableng Ambil Setting Abad ke-16"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.